Kamis, 22 November 2012

Obat Cerdas Antikanker: Aplikasi Carbon Nanotube di Dunia Biomedik

Salam Nano dari Kampus Pahlawan,               Sel kanker adalah sel normal yang mengalami mutasi DNA. Akibatnya, kinerja sel berubah total dari fungsi aslinya. Perubahan tersebut meliputi pembelahan sel secara tidak terkendali, ekskresi enzim yang tidak sesuai dan lain sebagainya. Pertumbuhan sel menjadi sangat cepat dan mengakibatkan penumpukan di daerah tertentu sehingga menimbulkan benjolan. Sel kanker juga dapat menyerang jaringan yang bersebelahan (invasi) atau migrasi ke jaringan jauh (metastasis). Jika benjolan (tumor) ini ganas, maka disebut kanker.            Kendala...

Sabtu, 03 November 2012

Sekolah Nano

Sesuai dengan tujuan utama klub NANO adalah untuk melakukan pengkajian dan penelitian perkembangan nanoteknologi, maka SPIN merupakan kegiatan utama klub ini. Sekolah Nano sama seperti dengan kelas kuliah lainnya. Peserta akan belajar tentang nano mulai dari nol hingga aplikasi dan karakterisasinya. Program kerja ini memiliki tujuan utama yaitu sebagai sarana meningkatkan pengetahuan anggota terhadap perkembangan nanoteknologi dan meningkatkan keterampilan anggota dalam penelitian laboratorium. Program ini terbuka untuk umum dan bagi siapa saja. Namun, karena masalah tempat peserta dibatasi hanya 20 orang. Jika anda tertarik untuk mengikuti Sekolah Nano atau menjadi panitia, bisa dengan mudah menghubungi contact per...

Jumat, 02 November 2012

Nanoteknologi Indonesia, Sekarang dan Masa Depan

Nanoteknologi Indonesia, Sekarang dan Masa Depan           Nanoteknologi, mungkin masih terasa asing di telinga kita. Tapi, disadari atau tidak, produknya mulai merambah Indonesia. Hal ini bisa dilihat dari beberapa iklan di Televisi, yang mulai menggunakan kata ‘Nano’ di label Produknya. Salah satunya,  pelumas dengan ukuran Nano dengan daya jelajah ekstra untuk meningkatkan performa mesin dan waktu pemanasan mesin yang cepat pada suhu ekstrim.           Nanoteknologi merupakan teknologi yang menggunakan material berukuran dalam orde nanometer (10-9 meter). Material tersebut kemudian direkayasa hingga akhirnya memiliki sifat yang jauh berbeda dibandingkan material aslinya. Nanoteknologi memungkinkan...

Sabtu, 20 Oktober 2012

Bergabung di Nanokits

Siapa saja yang boleh ikut dalam kegiatan NANOKITS? Semua civitas akademika ITS boleh ikut dalam kegiatan-kegiatan yang dilakukan oleh NANOKITS baik itu mahasiswa sampai dosen dan karyawan. Anda yang diluar ITS tetap bisa berkontribusi baik secara material ataupun non material Bagaimana cara berkontribusi di NANOKITS? a. Pengurus: Pengurus adalah setiap civitas akademika ITS yang telah melakukan pendaftaran untuk menjadi pengurus NANOKITS. Pendaftaran pengurus bersifat seasonal. Pengurus merupakan motor penggerak dari NANOKITS. Untuk mengetahui siapa saja pengurus NANOKITS saat ini. Bisa klik di sini. b.      Relawan: Relawan adalah mereka yang ingin terlibat dalam kegiatan NANOKITS secara langsung (baik menjadi contributor di dunia maya maupun ikut menjadi panitia...

Foto

...

Foto Kita

Pengurus Nanokits Rapat Persiapan Musyker Buka Bersama Pengurus Nanokits Buka Bersama Pengurus Nanokits Musyawarah Kerja Nanokits Musyawarah Kerja Nanokits Musyawarah Kerja Nanokits...

Minggu, 23 September 2012

NANOTEKNOLOGI DAN ENERGI

KARNA WIJAYA, Manajer Biofuel, Katalis dan Energi Hidrogen dan Mineral, PSE-UGM Nanoteknologi Dewasa ini salah satu pendekatan yang sedang dikembangkan para ahli terkait dengan pengembangan energi adalah nanoteknologi. Nanoteknologi  merupakan ilmu dan rekayasa dalam penciptaan material, struktur fungsional, maupun piranti dalam sekala nanometer. Definisi lain mengatakan bahwa nanoteknologi adalah pemahaman dan kontrol materi pada dimensi 1 sd 100 nm dimana fenomena-fenomena unik yang timbul dapat digunakan untuk aplikasi-aplikasi baru. Nanoteknologi memiliki wilayah dan dampak aplikasi yang luas mulai dari bidang material maju,...
Page 1 of 41234Next

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | Justin Bieber, Gold Price in India